Mon - Sat 8.00 - 17.00

spot_img

Normalisasi SS Ardai di Sumurlaban-Sabajaya Disambut Positif Warga Petani Dan PJT

spot_img

KARAWANG || Infokus.web.id – Program normalisasi sungai memiliki beberapa manfaat, bisa meningkatkan kualitas air sungai. lalu mengurangi polusi dan pencemaran. dan membantu pemulihan ekosistem sungai. juga mengurangi risiko banjir dan erosi Meningkatkan keanekaragaman hayati itu dari sisi lingkungan.

Seorang petani setempat, yang diwawancarai awak media pada Senin (23/12), mengungkapkan rasa syukurnya atas pelaksanaan normalisasi tersebut.

“Alhamdulillah, ini memang kami tunggu dan baru sekarang pelaksanaannya. Sebelumnya, air tersumbat karena endapan lumpur yang mulai mendangkal dan rimbunnya eceng gondok yang tumbuh di atas air. Ini sangat menyulitkan debit air yang mengalir ke persawahan kami, alhamdulillah saat ini bisa terlaksana. “Paparnya.

Berita Lainnya  Rumah Tinggal Di Dusun Kedungmundu Kutakarya Tak Layak Huni Dinas Terkait Bisa Segera Bantu Perbaiki

Hal senada, dengan adanya program normalisasi di Dusun ardai Desa sumurlaban, Kecamatan Tirtajaya, di apresiasi oleh jajaran PJT II Rengasdengklok.

Berita Lainnya  Cegah Banjir TNI Gelar Kegiatan Karya Bakti Di Wilayah Desa Ayuang

Di katakan Acep, Ia menyampaikan kepada awak media online Infokus.web.id. Kami sangat mengapresiasi adanya program normalisasi sungai skunder Ardai di desa sumurlaban.

IMG-20241223-WA0010 Normalisasi SS Ardai di Sumurlaban-Sabajaya Disambut Positif Warga Petani Dan PJT

Harapannya kami, dengan adanya program normalisasi sungai, pengangkatan lumpur dan tanah yang dangkal, bisa memperlancar, mencukupi kebutuhan air bagi para petani khususnya di wilayah yang di airi SS Ardai ini. semoga, program normalisasi ini, bisa berkelanjutan untuk saluran sekunder yang belum dan membutuhkan normalisasi.

Berita Lainnya  DLHK Karawang Ajak Masyarakat Gerakan Penghijauan Penanaman Pohon

Dengan adanya program normalisasi sungai, kami meminta sinergitas semua pihak, untuk terus menjaga kebersihan sungai, pasca program normalisasi sungai setelah di kerja akan, demi aliran air mengalir dengan lancar. Mari kita bersama sama untuk terus meningkatkan kesadaran dari mulai diri sendiri untuk menjaga, merawat, kebersihan lingkungan.’

 

•Red

Bagikan

BERITA LAINNYA

BERITA POPULER

- Advertisement -spot_img

TOPNEWS

NASIONAL

DAERAH

TRENDING

PENDIDIKAN

INDEKS